Pelatihan Delineasi dan Penyusunan LP2B dilaksanakan oleh Pusat Kajian LP2B pada tanggal 25 sampai dengan 27 Februari 2021. Mengingat adanya pandemi Covid19, kegiatan pelatihan dilaksananakan melalui daring (aplikasi zoom meeting. Pelatihan diikuti oleh beberapa peserta yang berasal dari berbagai daerah yaitu Papua, Bogor dan Kalimantan utara. Kegiatan pelatihan ini selain mengenalkan konsep dan penyusunan LP2B juga mengenalkan beberapa tools-tools penting yang digunakan dalam penyusunan LP2B seperti GIS, Sistem Dinamik serta teknik bagaimana menentukan ketersediaan lahan untuk LP2B.